BALIKPAPAN - Aksi cepat Brimob Polda Kaltim Batalyon A Pelopor bersama pemadam kebakaran (BPBD) Kota Balikpapan padamkan kebakaran lahan kosong berisi tumpukan sampah di belakang Ruko Bandar, Kelurahan Klandasan Ulu, Kota Balikpapan. Kebakaran terjadi sekitar…
Ipda Lalu Kardiman, Perwira Brimob Kaltim Ditunjuk Jadi…
PASER, Wakil Komandan Kompi 3 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim, Ipda Lalu Kardiman, SH didapuk menjadi salah satu hakim pengadil (Wasit-red) dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) Judo XVI Provinsi Kaltim 2022, yang digelar…
Sampaikan Pesan Kamtibmas, Patroli Brimob Paser Sambangi Pangkalan…
PASER - Patroli merupakan salah satu tugas Kepolisian guna menghilangkan segala hal yang berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman bagi masyarakat yang sedang beraktivitas. Siang ini Personel Kompi 2 Batalyon C Pelopor Satuan…
Pastikan Ibadah Mingguan Umat Nasrani Dalam Keadaan Lancar…
Balikpapan - Dalam rangka memberikan rasa aman personel Detasemen Geganna Satuan Brimob Polda Kaltim menggelar patroli rutin di wilayah hukum Polresta Balikpapan. Sasaran utama patroli kawasan gereja yang ditempati ibadah umat Kristiani dalam melaksanakan rangkaian…
Bandara Dan Pelabuhan Menjadi Sasaran Utama Dalam Patroli…
Balikpapan - Tim Patroli Detasemen Gegana Satuan Brimob Polda Kaltim Memberikan kelancaran dan kenyamanan para penumpang/pengguna jasa bandara dan pelabuhan di Balikpapan, Detasemen Gegana menempatkan personilnya untuk melaksanakan patroli rutin di Bandara Sams Spinggan Balikpapan…
Rutin Lakukan Patroli Malam, Brimob Kaltim Wujudkan Kota…
SAMARINDA - Dalam rangka upaya menjaga situasi kamtibmas di wilayah Kota Samarinda tetap aman dan kondusif tim patroli Kompi 3 Batalyon B Pelopor Satuan Brimob Polda Kaltim melaksanakan kegiatan patroli sambang masyarakat pada malam hari.…
Anggota Brimob Polda Kaltim Ikuti Penyuluhan Sosialisasi Kesehatan…
BALIKPAPAN, Anggota Satbrimob Polda Kaltim mengikuti penyuluhan kesehatan tentang Cacar Monyet dari Biddokes Polda Kaltim yang dipimoin oleh Kombes Pol. dr. B. Djarot Wibowo yang sehari-hari menjabat sebagai Kabid Dokkes Polda Kaltim, Jumat (21/10/2022). Pemateri…
Brimob Polda Kaltim Gelar Bakti Sosial Donor Darah…
Satuan Brimob Polda Kaltim menggelar kegiatan bakti sosial donor darah dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Korps Brimob Polri Ke-77 yang dilaksanakan di Mako aula Satbrimob Polda Kaltim, Rabu (19/10/2022). Dalam kegiatan donor darah ini…
Tindak Lanjuti Arahan Presiden, Dansat Brimob Polda Kaltim…
BALIKPAPAN, Untuk menindak lanjuti arahan Presiden RI kemarin, Kombes Pol. Andy Rifai, SIK, MH selaku Dansat Brimob Polda Kaltim memberikan pengarahan kepada seluruh Pejabat Utama Satbrimob dan perwira jajaran di Aula Satbrimob Polda Kaltim. Selasa,…